Dandim 1715/Yahukimo Letkol Inf Tommy Yudistyo mengatakan kemungkinan KKB tidak senang adanya pembangunan pos Satgas TNI-Polri di wilayah Kabupaten Yahukimo.
KKB menyerang Pos Satgas Pamtas Mobile Yon 7 Marinir di Distrik Dekai, Yahukimo, Papua Pegunungan. Satu prajurit Marinir gugur dalam serangan tersebut.
Dua korban TPPO asal Purworejo akhirnya bisa kembali ke rumah setelah lima bulan dipaksa bekerja sebagai scammer di Myanmar. Begini kisah pilu keduanya.