Ketum Golkar Bahlil menyerahkan surat rekomendasi Pilgub Banten ke Airin dan Ade Sumardi kader PDIP. Bahlil mengatakan tak akan meminta Ade menukar warna baju.
Perubahan nama Pantai Serangan menjadi Pantai Kura-Kura Bali menuai polemik. Anggota DPR mengkritik perubahan nama itu. PT BTID bantah ubah nama pantai.
Area sekitar Kantor Komisi Pemilihan Umum Jawa Tengah (Jateng) mulai ramai menjelang pengundian nomor urut Pemilihan Gubernur (Pilgub) Jateng 2024 malam ini.