Kecelakaan maut di KM 58 tol Cikampek hingga menyebabkan 9 orang tewas saat ini masih dalam penanganan. Contraflow mengarah ke Cikampek kini ditutup sementara.
Penanganan longsor di KM 64 Tol Bocimi, Sukabumi terus dilakukan. Rencananya hari ini petugas akan membangun jembatan darurat di lokasi jalan tol amblas.
Asita Bali mendorong Pemprov Bali mengeluarkan aturan agar wisatawan domestik (wisdom) yang hendak pelesiran ke Pulau Dewata tidak menggunakan mobil pribadi.
Pemerintah Malaysia menggratiskan tarif jalan tol saat Hari Raya Idul Fitri tahun ini. Di Indonesia pemerintah mengadakan diskon tarif tol maksimal 20 persen.