"Tim pasangan 03, tim hukum dan semua tim jauh-jauh hari kita sudah menyiapkan hal-hal terkait apapun apabila nanti terjadi gugatan di MK," kata Cak Lontong.
KPU Jakarta Utara telah menetapkan hasil penghitungan suara Pilgub Jakarta 2024. Dari penghitungan suara di 6 kecamatan di Jakut, Pramono-Rano Karno unggul.
Meski paslon Andika Perkasa-Hendrar Prihadi diperkirakan kalah dalam Pilgub Jateng, ternyata pasangan tersebut unggul di Kota Magelang. Berikut ini penyebabnya.