Laos jadi sorotan setelah kematian massal turis asing akibat miras oplosan. Semua turis itu diduga meninggal setelah minum alkohol yang dicampur metanol.
Perdebatan RUU Perampasan Aset kembali hangat di DPR. Inisiatif ini diharapkan memiskinkan koruptor dan mengembalikan aset untuk rakyat. Apakah DPR siap?