Seorang anggota Batalyon Zeni Tempur 4/ Tanpa Kawandya, Prada MZR meninggal diduga dianiaya senior. Kini sudah ada enam anggota Yon Zipur 4/TK yang diamankan.
Prada MZR, anggota Batalyon Zeni Tempur 4/ Tanpa Kawandya meninggal diduga dianiaya senior. Meninggalnya Prada MZR menyeret enam orang seniornya jadi tersangka.
Jet-jet tempur Israel menyerang kota Khan Younis di selatan Jalur Gaza pada hari Rabu (6/12). Serangan ini melukai puluhan warga Palestina termasuk anak-anak.
AS masih mengupayakan kesepakatan antara Israel dan Hamas usai dilaporkan ada perjanjian tentatif untuk membebaskan sandera dengan imbalan jeda pertempuran.