Menkes angkat bicara soal pertanggungjawaban kasus gagal ginjal akut. Menkes menyebut pihaknya menyerahkan pengusutan kasus tersebut kepada penegak hukum.
Menkes Budi Gunadi Sadikin buka suara soal permintaan tanggung jawab atas kasus ginjal akut pada anak. Dia menyerahkan hal itu kepada aparat penegak hukum.
Pipit mengatakan, meski ada dugaan kandungan zat berbahaya dalam obat beredar, hingga kini belum disimpulkan penyebab pasti gagal ginjal akut tersebut.
Bareskrim Polri masih menyelidiki dugaan tindak pidana di kasus gagal ginjal akut. Bareskrim kini tengah memeriksa bahan baku obat sirop yang ditarik BPOM RI.