Wamenpora Taufik Hidayat menyebut pembangunan Cibubur Youth Elite Sport Center (CYESC) di Jakarta Timur bakal rampung Desember ini. Target awalnya di Oktober.
Wapres Gibran menyatakan tak ada alasan lagi bagi atlet untuk sulit berprestasi. Apalagi pemerintah sudah berikan dukungan besar berupa fasilitas Sport Center.
PT Liga Indonesia Baru (LIB) menjalin kerja sama dengan Hyundai. Perusahaan mobil asal Korea Selatan itu akan memberikan 35 mobil untuk operasional Liga 1.
Kabinet Merah Putih 2024-2029 yang dipimpin Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka terdiri dari 48 menteri dan 55 wakil menteri.
Tim Penggerak PKK Sulbar merayakan HKG ke-52 dengan tema 'Bergerak Bersama PKK'. Kegiatan ini fokus pada pemberdayaan keluarga dan dukungan program pemerintah.
Bupati Klaten, Sri Mulyani memberi penghargaan terhadap 3 santri yang membawa medali dalam ajang PON XXI. Dia berharap para santri menjadi generasi handal.