Jambret bermotor beraksi di CFD Sudirman, membuat HP pelari raib. Satpol PP DKI Jakarta mengungkap alasan motor pelaku bisa masuk di hari bebas kendaraan itu.
Pelaku jambret ponsel di CFD kawasan Jenderal Sudirman viral. Sekretaris Fraksi PDIP DPRD DKI, Dwi Rio Sambodo, meminta adanya koreksi sistem penjagaan saat CFD