Densus 88 memastikan ledakan di SMAN 72 Jakarta tak berkaitan dengan teorisme. Tindakan pelaku yang merupakan salah satu siswa disebut murni kriminal umum.
Polisi membeberkan gerak-gerik siswa pelaku ledakan di SMAN 72, Kelapa Gading, Jakarta Utara, saat kejadian. Siswa itu sempat terlihat menenteng senjata mainan.
Ledakan di SMAN 72 Jakarta bukan terorisme, melainkan tindakan kriminal oleh siswa ABH. Densus 88 menyatakan pelaku terinspirasi kekerasan dari luar negeri.
Polisi membeberkan rekaman CCTV siswa pelaku ledakan di SMAN 72, Jakarta. Siswa terlihat melepas sergam dan bawa senjata mainan menjelang waktu kejadian.