detikJabar
5 Fakta Menarik di Balik Kemenangan Persib atas PSIS Semarang
Persib Bandung mengakhiri perlawanan sengit PSIS Semarang. Bertandang ke Stadion Jatidiri, Semarang, Selasa (31/1/2023), Persib menang dengan skor 3-1.
Rabu, 01 Feb 2023 09:30 WIB







































