Mikel Merino buka suara terkait kartu merah yang didapat Moises Caicedo usai menekel dirinya dalam duel Chelsea vs Arsenal. Ia menilai sang lawan layak diusir.
Ribuan pelari meramaikan Komodo Run 2025 di Labuan Bajo, NTT. Lomba ini memperkenalkan keindahan alam dan menjadi destinasi sport tourism yang menarik.
Drama Korea Dynamite Kiss menampilkan Ahn Eun Jin dan Jang Ki Yong beradegan ciuman. Tayang setiap Rabu dan Kamis, drama ini menjanjikan romansa intens.