Presiden Prabowo menyentil budaya 'wisata bencana' yang terjadi belakangan. Ia mengingatkan jajarannya tidak menjadikan korban bencana sebagai objek foto-foto.
PT Bank Jateng raih penghargaan 'Outstanding Local Prosperity Empowerment' di CNN Indonesia Awards 2025, berkat dukungan terhadap UMKM dan keuangan inklusif.
Wakil Gubernur Lampung, Jihan Nurlela, menyerahkan KUR kepada pelaku UMKM. Acara ini mendukung pertumbuhan ekonomi dan penciptaan lapangan kerja di Indonesia.
Dedi Mulyadi memastikan tak ada dana triliunan Pemprov Jabar yang mengendap di bank. Dedi Mulyadi menjelaskan alasan ada dana triliun disimpan di bank.
Dugaan penyelewengan miliaran rupiah dana Kalurahan Wonokromo sedang ditangani Inspektorat Bantul. Lurah melaporkan kasus ini dan pemeriksaan saksi berlangsung.