Gus Yahya mengatakan tak ada larangan bagi pengurus PBNU maju di Pemilu sebagai calon anggota legislatif (caleg). Tapi, ada pengecualian bagi 3 jabatan.
Memasuki bulan Syawal, umat muslim bisa menggenapkan amalan dengan puasa sunah Syawal selama 6 hari. Baca niat puasa Syawal dan catat waktu pelaksanaannya.
Mantan wali kota Mataram Ahyar Abduh dikabarkan meninggal dunia, Selasa sore (4/4/2023). Ahyar Abduh meninggal setelah dirawat selama beberapa hari di RS.
Central Park dan Neo Soho Mall kembali mengadakan Raya Food Fest yang menyediakan pilihan berbagai kuliner Timur Tengah dan nusantara untuk berbuka puasa.