Area di depan Gedung Sate mendadak jadi lautan 'manusia putih'. Ada cerita menarik di antara lautan 'manusia putih' itu, yakni dari Syafaruddin, nakes honorer.
Mobilitas masyarakat yang masif berisiko penularan COVID-19 turut meningkat. Untuk itu warga diimbau taat masker dan melakukan vaksin booster atau dosis 3.
Pj Wali Kota Banda Aceh Bakri Siddiq mengajak semua pihak untuk menyelamatkan Persiraja Banda Aceh. Dia berharap Persiraja ke depan menjadi lebih baik.