Stasiun Solo Balapan berhenti memutar lagu Bengawan Solo. Namun hal serupa tak terjadi di Stasiun Purwokerto yang tetap memutar lagu Di Tepinya Sungai Serayu.
Penyebab kematian Ipda BS terungkap sebagai bunuh diri. Kapolres Kulon Progo menyatakan masalah pribadi dan usaha yang lesu memicu tindakan tragis ini.