Aksi pria berbaju loreng mirip TNI memukul dan mencekik seorang perawat wanita di Labuhanbatu, Sumut viral di medsos. Berikut sederet fakta peristiwa tersebut.
Kebakaran hebat melanda Jalan Mangga, Desa Huta Nagodang, Taput, menghanguskan 28 rumah. Tidak ada korban jiwa, namun kerugian ditaksir miliaran rupiah.
Polisi memeriksa pengemudi BMW pelajar yang terlibat kecelakaan fatal di Medan, menewaskan Amelia Nasution. Penyidikan dan status tersangka masih berlangsung.