Jalanan macet karena arus balik, masyarakat sekitar berbagi semangka gratis kepada pemudik yang hendak kembali ke Ibu Kota. Aksinya menuai pujian netizen.
Arus balik di Terminal Kampung Rambutan lengang pada hari ini. Tercatat 7 ribu penumpang telah tiba di Terminal Kampung Rambutan hingga siang hari tadi.