Seorang perempuan Jerman, Alexandra Hildebrandt, melahirkan bayi di usia 66 tahun, anak kesepuluhnya. Kehamilan ini tanpa obat penyubur dan berjalan lancar.
Karim Benzema memasuki musim keduanya bersama klub Arab Saudi, Al Ittihad. Bomber asal Prancis ini mengaku menikmati kehidupannya di Negara Minyak tersebut.
Presiden Soerkarno pernah berkunjung ke Palembang. Di Bumi Sriwijaya, ternyata dia pernah singgah di salah satu rumah milik pejuang Palembang bernama Anang.
Perebutan takhta Keraton Solo memanas setelah mangkatnya Sunan PB XIII. Dua putranya, Hamangkunegoro dan Mangkubumi, saling klaim sebagai Paku Buwono XIV.