Komnas HAM menyerahkan hasil investigasi dari penyelidikan dan pemantauan kasus tragedi Kanjuruhan. Komnas HAM menyebut penetapan 6 tersangka tidak cukup.
PSSI mengungkap format lanjutan kompetisi Liga 1 2022/2023 kemungkinan bisa berubah. Opsinya adalah menggelar laga yang terpusat satu tempat dan tanpa penonton.