Pemain Timnas U-23 Witan Sulaeman mengaku mendapat kemudahan saat menunaikan haji di usianya yang masih muda. Ia pun mengajak anak muda agar segera daftar haji.
Asep Djuwanda cs bak mendapat jackpot saat berada di Raudhah. Ia mendapat waktu kunjungan 30 menit saat jemaah lain hanya 10 menit sudah diburu-buru keluar.