Sebanyak 25 polisi yang diduga menghambat kasus Brigadir J dimutasi. Polisi itu diduga melanggar kode etik berkaitan penanganan kasus kematian Brigadir J.
Timsus Polri mendalami ada tidaknya ketentuan yang dilanggar dalam penanganan kasus Brigadir J yang pernah ditangani Polda Metro dan Polres Jakarta Selatan.