Banyak makanan murah yang rasanya enak namun tampilannya kurang menggoda. Di tangan pria bernama Gilang, makanan murah jadi mewah mirip hidangan restoran.
Di Depok ada banyak kuliner enak. Kalau mau makan di rumah makan Jawa, 5 tempat ini bisa jadi pilihan. Menunya ada nasi pecel, gudeg, hingga soto Kudus enak.
Wanita asal Belanda ini betah tinggal di Indonesia. Ia tak melewatkan mencicipi beberapa kuliner kaki lima dan langsung jatuh cinta dengan kue pancong.
Sisca Kohl kembali membuat konten es krim nyeleneh yang menjadi andalannya. Kali ini, es krim ini terbuat dari buah mengkudu yang memiliki aroma menyengat.