detikSumut BPS: Pengangguran di Sumut Tercatat Ada 472 Ribu Orang BPS Sumut mencatat jumlah pengangguran di Sumut mencapai 472 ribu orang pada Agustus 2023. Senin, 06 Nov 2023 16:04 WIB
detikSumut Curi Kabel Lampu Tol Seharga Rp 84 Juta, 2 Pria di Sergai Ditangkap 2 pria di Serdang Bedagai (Sergai) ditangkap polisi gegara curi kabel lampu di jalan tol seharga Rp 84 juta. Kini keduanya ditahan di Polres Sergai. Senin, 06 Nov 2023 23:25 WIB
detikSumut Pria Pengangguran Jadi Kurir Ganja 15 Kg-750 Ekstasi Dituntut 18 Tahun Bui Dedi Sopyan seorang pengangguran dituntut 18 tahun penjara dan denda Rp 1 miliar. Tuntutan itu diberikan setelah Dedi nekat jadi kurir narkoba. Rabu, 08 Nov 2023 09:13 WIB
detikSumut Semen Padang Perkenalkan Fandi Eko Utomo Sebagai Rekrutan Anyar Fandi Eko Utomo akan memperkuat Semen Padang di lanjutan Liga 2 musim ini. Fandi sebelumnya kesulitan mendapat menit bermain di Bhayangkara FC. Rabu, 08 Nov 2023 09:30 WIB
detikSumut Polda Sumut Amankan 102 Kg Sabu-124 Kg Ganja dari 65 Tersangka Polda Sumut mengamankan sejumlah barang bukti narkoba dari penangkapa sejak Agustus hingga Oktober 2023. Ada 65 orang tersangka dalam kasus ini. Rabu, 08 Nov 2023 14:27 WIB
detikNews Pembakar Teman hingga Tewas gegara HP di Deli Serdang Ditangkap! Polisi telah menangkap seorang pria yang membakar teman sendiri hingga tewas di Jalan Pipit 7, Deli Serdang, Sumatera Utara. Rabu, 08 Nov 2023 11:19 WIB
detikSumut Pangdam Puji Polda yang Tangkap Samsul Tarigan DPO Kasus Penyerangan Polisi Pangdam I/BB Mayjen TNI Mochammad Hasan memuji Polda Sumut yang menangkap Samsul Tarigan. Hasan menyebut penangkapan ini merupakan langkah terbaik. Jumat, 10 Nov 2023 11:42 WIB
detikSumut Berkas Kasus Pemilik Barak Narkoba Dekat Key Garden Diserahkan ke Jaksa BNNP Sumut telah menyerahkan berkas kasus kepemilikan barak narkoba di Deli Serdang dengan tersangka Tera Ginting ke Kejati Sumut. Rabu, 15 Nov 2023 16:30 WIB
detikSumut Ganjar Jawab Kekhawatiran Warga Sumut soal Pemerataan Pembangunan Calon presiden (capres) Ganjar Pranowo berkomitmen untuk menghadirkan pemerataan pembangunan di Indonesia. Sabtu, 11 Nov 2023 15:20 WIB
detikSumut Menguak Sejarah Marelan, Dulunya Wilayah Perkebunan Marelan merupakan salah satu wilayah padat penduduk di Kota Medan. Tapi, di masa lalu Marelan merupakan wilayah perkebunan. Sabtu, 11 Nov 2023 12:30 WIB