Sebelum publik mengetahui kisah cinta yang tak biasa dari bintang Perahu Kertas, Maudy Ayunda menceritakan saat Jesse Choi memutuskan untuk pindah ke Jakarta.
Ijab kabul digelar di Gedung Graha Saba Buana, Sumber, Solo, Kamis (26/5/2022) pagi. Sah! Kini Ketua MK Anwar Usman, resmi menjadi adik ipar Presiden Jokowi.
Inilah momen sakral akad nikah Ketua MK Anwar Usman dan adik Presiden Jokowi, Idayati. Dalam pernikahan tersebut, Presiden Joko Widodo menjadi wali nikah.
"Saya nikahkan dan jodohkan dengan saudari perempuan saya, Idayati binti Notomihardjo, dengan mas kawin alat salat dan jam tangan dibayar tunai," ucap Jokowi.
Sejumlah tokoh dan pejabat hadiri pernikahan adik Jokowi, Idayati dengan Ketua MK Anwar Usman. Pernikahan berlangsung di Graha Saba Buana, Solo, Kamis (26/5).