Gelaran 'Car Free Night' saat malam tahun baru di DKI akan diramaikan dengan panggung hiburan. Sepanjang Jl Sudirman-Jl Thamrin akan ditutup sejak 18.00 WIB.
Anggota DPR Aceh Iskandar Usman Alfariaki meminta IOM dan UNHCR tidak lepas tangan terhadap penanganan pengungsi Rohingya yang semakin sering terdampar di Aceh.