Sebuah pesawat Bombardier CRJ700 bertabrakan dengan helikopter Black Hawk di Bandara Nasional Reagan Washington, menyebabkan semua penerbangan dibatalkan.
Presiden AS Donald Trump menuntut seorang uskup di Washington untuk meminta maaf kepada publik setelah sang uskup menceramahi dirinya soal imigran dan LGBTQ.
Arab Saudi, Qatar, dan Oman berupaya membujuk Trump agar tidak menyerang Iran, khawatir dampak buruk akan meluas di kawasan. Dialog diplomatik terus berlanjut.
Film The Equalizer akan tayang di Bioskop Trans TV malam ini. Berikut sinopsis The Equalizer tentang aksi berbahaya seorang pria melawan kriminal kejam.
Mark Zuckerberg beli rumah mewah di Washington DC seharga US$ 23 juta. Pembelian ini menimbulkan keheranan karena jaraknya jauh dari kantor Meta di California.