Eko Yuli Irawan, atlet angkat besi Indonesia, meraih medali di 4 olimpiade berturut-turut. Profilnya dan prestasinya dapat ditemukan dalam artikel ini.
Atlet angkat besi Eko Yuli Irawan yang tampil di Olimpiade 2024 gagal meraih medali. Pada empat gelaran Olimpiade sebelumnya Eko Yuli selalu menyabet medali.