PT Jasa Marga buka jalur fungsional Tol Japek II Selatan untuk arus balik Lebaran 2025. Jalur ini mengurangi kemacetan dan tidak dikenakan tarif tambahan.
Sidang permohonan praperadilan jilid II Hasto Kristiyanto terkait penetapan tersangka oleh KPK, digelar hari ini. Sidang digelar di PN Jakarta Selatan.
Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho mengatakan kendaraan dari Bandung arah dialihkan ke tol fungsional Jakarta-Cikampek II saat arus bali Lebaran 2025.
Sebanyak 393 peluru dan 16 granat yang ditemukan di Flores Timur, NTT, diduga masih aktif. Granat dan peluru itu diduga peninggalan Perang Dunia (PD) II.
BBWS NTT sediakan pompa air untuk 300 petani di Amfoang Kupang agar terhindar dari gagal tanam. Proyek irigasi terus dikebut untuk mendukung pertanian.