Seorang pilot dan kopilot maskapai Korean Air dipecat. Mereka dipecat karena adu jotos saat berdebat membahas mantan Presiden Korea Selatan Yoon Suk Yeol.
Drama Korea terbaru Kim Young Dae, To The Moon tuai kecaman usai menggabungkan budaya India dan Timur Tengah. Trailer yang dirilis dianggap berbau rasisme.
PM India mengatakan runtuhnya jembatan di Gujarat "sangat menyedihkan". Francesca Albanese, yang dikenal sebagai pembela hak warga Palestina, dikenai sanksi AS.
Apple memproduksi semua model iPhone 17 di India, mengurangi ketergantungan pada China. Ekspor ke AS meningkat signifikan menjelang peluncuran bulan depan.