Recording Academy merilis nominasi Grammy Awards 2024. Acara utama akan berlangsung di Crypto.com Arena Los Angeles, Minggu, 4 Februari 2024 waktu setempat.
Sebuah kapal cepat atau speedboat yang memuat 3 orang penumpang terbakar di Asmat. Insiden itu mengakibatkan 1 orang hilang, sedangkan 2 orang lainnya selamat.
Pelatih Arema FC Fernando Valente memiliki sejumlah pemain yang tidak tergantikan di Liga 1. Bahkan beberapa pemain selalu menjadi starter sejak menit awal.