Harga beras naik gila-gilaan, baik jenis medium dan premium. Harga beras di pasar tradisional ada yang dijual hampir Rp 1 juta untuk kemasan 50 kilogram (kg).
Pemerintah dan pelaku usaha penggilingan padi menyepakati harga pembelian gabah-beras naik. Pedagang pasar Surabaya mengeluh karena saat ini harga sudah naik.
Harga gabah dan beras naik sekitar 8-9%. Penetapan ceiling price ini mulai berlaku pada 27 Februari 2023 sampai batas waktu yang akan ditentukan kemudian