Gus Ipul menceritakan bahwa Ketua Umum PBNU KH Yahya Cholil Staquf dan Rais Aam PBNU KH Miftachul Akhyar sering ditanya para kiai ponpes terkait pencapresan.
Cucun mengatakan antara Cak Imin dengan Said Aqil memiliki hubungan yang baik. Ia berharap Said Aqil bisa bergabung dalam tim pemenangan Anies-Muhaimin.
Ketua PBNU Gus Yahya menjelaskan mengenai statmennya bahwa NU tak jauh-jauh dari Presiden Jokowi. Dia mengatakan stetmen itu tak ada hubungannya dengan Pemilu.
Ketum PBNU Yahya Cholil menyampaikan NU saat ini sudah semakin berkembang. Dia menilai banyak yang mengaku bagian dari NU hanya demi kepentingan jabatan.
Adi Prayitno menilai pernyataan Ketum PBNU Gus Yahya yang menyebut NU tidak akan jauh-jauh dari Presiden Joko Widodo (Jokowi) bisa dimaknai secara politik.