Hasil sidang isbat penentuan awal puasa Ramadhan 2025 akan diumumkan malam ini. Klik di sini untuk mendapatkan link live streaming hasil sidang isbat 2025!
Netizen menyambut Ramadhan dengan antusias, berbagi ucapan, doa, dan harapan untuk bulan suci disampaikan. Marhaban Yaa Ramadhan menjadi trending topic.
Berdasarkan pengamatan Tim Hisab Rukyat Kemenag, kemunculan bulan baru sudah teramati di wilayah Indonesia. Secara hisab Ramadhan jatuh pada 1 Maret 2025.
Kemenag Aceh akan melakukan pemantauan hilal sore ini di 6 lokasi. Tim Falakiyah sebut posisi hilal di sebagian Aceh sudah penuhi kriteria Imkanurukyat MABIMS.
Ada potensi beda awal puasa Ramadan 2025 antara pemerintah dan Muhammadiyah. Penentunya di Aceh, sedangkan hilal di Jatim sulit terlihat. Simak selengkapnya.