Inggris telah mengirimkan rudal canggih jarak jauh Storm Shadow ke Ukraina yang ternyata langsung digunakan untuk menghantam posisi yang diduduki Rusia.
Serangan Israel menargetkan provinsi Aleppo di Suriah utara. Serangan itu menewaskan seorang prajurit Suriah dan melukai tujuh orang termasuk dua warga sipil.
Pesawat tempur F-16 yang disiagakan untuk pengamanan udara saat pelaksanaan KTT ASEAN di Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur dilengkapi rudal.
Sedikitnya 25 rudal jelajah ditembakkan Rusia terhadap target-target di Ukraina. Angkatan Udara Ukraina mengklaim sebagian besar rudal Rusia itu ditembak jatuh.
China baru-baru ini menggelar simulasi perang total dengan militer Amerika Serikat di lautan. Hasilnya, mereka ternyata kalah. Seperti apa skenario simulasinya?