Menteri Sosial Gus Ipul meresmikan Sekolah Rakyat Terintegrasi di Ponorogo, mendukung pendidikan bagi anak-anak kurang mampu dengan tiga jenjang pendidikan.
Kasus ayah di Bangka Selatan (Basel) menganiaya anak kandungnya yang masih duduk di bangku kelas 1 SD hingga lebam di mata kirinya berakhir damai. Ini motifnya.
Indonesia memperingati Hari Anak Nasional 2025, mengingatkan pentingnya perlindungan hak anak. Kekerasan dan pelanggaran hak anak perlu perhatian bersama.