Tak cuma piknik lesehan di mal yang baru, warga Bondowoso juga heboh lihat eskalator untuk pertama kalinya. Mereka lepas sandal dan bolak-balik naik benda itu.
Sebagian warga Dukuh Singomodo, Sragen mengharamkan nyanyian sinden. Itu terkait dengan mitos yang dipercaya warga secara turun temurun. Bagaimana kisahnya?
Warga di Dukuh Singomodo, Desa Kandangsapi, Sragen percaya dirinya dilarang mendengar nyanyian sinden. Karenanya mereka memilih tak memiliki TV dan radio.
Warga Bondowoso menyambut dengan antusias dibukanya mal pertama dan satu-satunya. Ada yang bingung melihat eskalator hingga membawa bekal layaknya piknik.
Warga Bondowoso menyambut gembira mal pertama dan satu-satunya di kota itu. Mereka pun terlihat asyik piknik dan makan bekal secara lesehan di mal baru itu.