Miss Grand International akan digelar berbeda tahun ini. Kontes kecantikan yang sudah memasuki tahun ke-10 tersebut tidak akan menampilkan sesi baju renang.
Ivan Gunawan akan mengikuti tiga perhelatan fashion show dunia, Front Row Paris, New York Fashion Week dan London Fashion Week yang digelar pada September 2023.
Mezzaluna akhirnya menyelesaikan pendidikannya di Universitas Birmingham Inggris. Selama empat tahun, ia belajar di jurusan Antropologi dan Ilmu Politik.