Cody Gakpo mengungkap bahwa dirinya nyaris bergabung dengan Manchester United pada musim panas lalu. Pemain Belanda itu sudah berbincang dengan Erik ten Hag.
Arsenal susah payah mengalahkan Bodo/Glimt 1-0 dalam lanjutan Liga Europa. Bukayo Saka hadir sebagai pahlawan The Gunners lewat gol tunggalnya di babak pertama.