Banjir bandang menerjang jembatan di Kecamatan Mojo, Kabupaten Kediri, sehingga 42 KK sempat terisolasi. Material banjir berupa lumpur, batu dan batang pohon.
Banjir bandang menerjang dua desa di Margoyoso, Pati, Jateng, sebulan lalu. Ternyata hingga kini masih ada rumah warga belum sepenuhnya mendapatkan bantuan.