Wanita asal Amerika ini ingin minum air kelapa saat di Malaysia. Ia pun nekat mencarinya menggunakan bantuan peta digital dan berakhir nyasar hingga 3 jam!
Muhammad Fajar, anak tukang sayur dari Aceh, lulus seleksi TNI AD. Kisahnya menginspirasi, menunjukkan bahwa semangat dan kerja keras bisa mengubah nasib.