Bupati Nagekeo meminta Basarnas perpanjang pencarian tiga korban hanyut akibat banjir. Operasi SAR dihentikan, namun pencarian tetap dilanjutkan secara mandiri.
KPK memanggil lima orang saksi untuk diperiksa sebagai saksi dalam kasus korupsi pemberian fasilitas kredit oleh Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia (LPEI).
Pemerintah alokasikan Rp 620,87 miliar untuk perbaikan jalan di Kabupaten Bone pada 2026. Fokus pada jalan strategis dan peningkatan kualitas infrastruktur.
Sebanyak 5 orang anggota gangster diamankan polisi ketika hendak tawuran di Bogor Tengah, Kota Bogor. Delapan buah senjata tajam berbagai jenis disita.
Berikut adalah renungan harian Katolik Rabu, 27 Agustus berserta bacaannya. Renungan ini dapat menjadi pedoman kita sehari-hari berdasarkan sabda Tuhan