Band Coldplay akan menggelar konser pertama kalinya di GBK hari ini. Polisi mengimbau masyarakat Jakarta menghindari sekitar wilayah GBK sejak pukul 14.00 WIB.
Kepolisian masih mendalami peristiwa siswi SD berusia 12 tahun yang meninggal tidak wajar di Kemijen, Semarang Timur. Polisi meminta keterangan tetangga korban.
Penyanyi senior Nindy Ellesse meninggal dunia setelah 3 tahun berjuang melawan kanker payudara stadium 4. Hal itu diungkapkan suaminya, Willem Frederik Laoh.
Surya Darmadi tersangka kasus dugaan korupsi dengan kerugian Rp 78 triliun dilarikan ke rumah sakit saat menjalani pemeriksaan lanjutan oleh Kejaksaan Agung.