Zulfani Pasha (26) atau Ikal Laskar Pelangi dan istrinya Putri Amelia dijerat pasal penipuan modus open BO. Polisi menjelaskan soal jeratan hukum keduanya.
Aldi Taher menceritakan bahwa dirinya baru menjalani treatment kejantanan. Dia merasa perlu melakukan treatment untuk meningkatkan stamina setelah kemoterapi.
Persib Bandung memulangkan kiper Shahar Ginanjar. Shahar sempat mengikuti trial bersama Persib. Namun dia dicoret oleh tim pelatih setelah melakoni trial.
Kickoff putaran Liga 3 Seri 1 Asprov Jabar yang dijadwalkan 4 November 2023 diundur. Jadwal terbaru, ajang tersebut bakal digelar pada 3 Desember 2023.
Detikers pasti tahu bangunan tua Gedung Warenhuis di simpang Jalan Ahmad Yani VII dan Jalan Hindu, Kesawan? Gedung itu ternyata supermarket pertaama di Medan.