Penolakan Ben White bergabung dengan Timnas Inggris menyisakan tanya. Beragam spekulasi hadir, namun ia diduga enggan sekadar menjadi pilihan kesekian.
Tim Daejeon Red Sparks ke Jakarta pada April mendatang. Megawati Hangestri Pertiwi cs rencananya lima hari di Tanah Air dan akan menghadapi Indonesia All Stars.
Brahim Diaz akan berpindah tim nasional dari Spanyol menjadi Maroko. Bintang Real Madrid itu berpeluang menjalani debut bersama Singa Atlas pada bulan ini.
El Clasico rasa laga persahabatan. Begitulah sentilan yang diungkapkan kapten tim Persib Bandung, Marc Klok jelang duel antara timnya melawan Persija Jakarta.
Kapten tim Persib Marc Klok mengungkapkan kekecewaannya terhadap keputusan PSSI yang tetap memutuskan laga Persib vs Persija Jakarta digelar tanpa penonton.
Bali United akan menjamu Persis Solo di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, pada pukul 21.00 Wita, Kamis (29/2/2024). Laga akan berjalan seru.