Sambo dan istrinya, Putri, akan jalani sidang vonis kasus pembunuhan berencana terhadap Yosua. Guru besar hukum nilai vonis keduanya bakal sesuai tuntutan.
Kedua orang tua Brigadir Yosua berangkat ke Jakarta, Minggu (12/2) hari ini. Mereka ke Jakarta agar bisa menyaksikan secara langsung sidang vonis Sambo Cs.
Ferdy Sambo dan Putri, akan jalani sidang vonis kasus pembunuhan Yosua. Kuasa hukum korban meminta Ferdi sambo dibui seumur hidup, sementara putri 20 tahun.
Kedua ortu Yosua akan berangkat ke Jakarta untuk menghadiri sidang vonis Ferdy Sambo Cs. Mereka berharap hakim menjatuhi hukuman mati ke Sambo dan Putri.