Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo menghadiri malam puncak penganugerahan Hoegeng Awards 2024. Malam penganugerahan ini disiarkan langsung di detikcom.
Grace merespons Megawati yang menyinggung pemimpin saat ini bikin versi-versi kepemimpinan. Grace menilai Jokowi selalu teguh memegang prinsip pendiri bangsa.
Megawati sempat menyebut nama Presiden Joko Widodo (Jokowi) dalam pidatonya. Sekjen PDIP Hasto menilai Megawati menyebut nama Jokowi sebagai kapasitas Presiden.
Upacara HUT RI 17 Agustus 2024 akan digelar di Istana Jakarta dan IKN. BPIP menyampaikan tetap akan membentuk satu tim Paskibraka yang berisi 76 anggota.