PT Pertamina menjaga pasokan energi selama Satgas Natal 2025 dan Tahun Baru 2026. Terminal BBM Rewulu jadi titik suplai strategis untuk Jawa Tengah dan DIY.
Ratusan driver ojol unjuk rasa di DPRD Pasuruan, tuntut ganti rugi akibat motor brebet setelah mengisi Pertalite. DPRD berjanji tindaklanjuti tuntutan mereka.