Pemerintah Provinsi DKI Jakarta berencana membongkar tiang monorel di Jalan Rasuna Said, Kuningan, Jakarta Selatan pada Rabu (14/1/2025). Adhi Karya buka suara.
Pusat kuliner seafood Kampung Ujung di Labuan Bajo ditutup sementara untuk perbaikan. Dinas berharap ada pengelola baru untuk meningkatkan tata kelola.
Pemerintah Provinsi Bengkulu dan Badan Bank Tanah menandatangani MoU untuk optimalkan 20 hektare tanah terlantar, mendukung program pembangunan 3 juta rumah.
Wakil Ketua Komisi II DPR Dede Yusuf menanggapi kunjungan perdana Prabowo ke IKN, menilai ini sebagai langkah serius dalam menyelesaikan legacy pembangunan.