Kepala BNN Suyudi Ario Seto mengungkap 85% pengguna narkoba terpengaruh pertemanan. Dia menekankan pentingnya rehabilitasi, bukan penjara, untuk penyalahguna.
Polres Gresik menggerebek rumah pengedar narkoba, amankan 84 gram sabu-sabu dan dua tersangka. Kapolres ajak masyarakat berperan dalam pemberantasan narkoba.
Onadio Leonardo ditangkap polisi karena diduga terjerat kasus narkoba. Onad sempat ngaku semasa muda ia pernah terjerumus di dunia narkoba dan sudah berhenti.